Selamat Datang

Selamat Datang di Blog ini bersama R. Slamet Widiantono ------**------ TUHAN MEMBERKATI -----* KASIH ITU MEMBERIKAN DIRI BAGI SESAMA -----* JANGAN LUPA BAHAGIA -----* TERUS BERPIKIR POSITIF -----* SALAM DOA -----* slammy

Saturday, June 15, 2024

KELUARGAKU PEMBERIAN TUHAN KLS 2 KATOLIK KUMER

Keluaran 20:12

Hormatilah ayahmu dan ibumu, supaya lanjut umurmu, di tanah yang diberikan Tuhan, Allahmu kepadamu!


Elemen

Allah berkarya

Sub Element

Allah pencipta dan Allah pemelihara

CP Fase A

Memahami Allah menciptakan dirinya sebagai pribadi yang istimewa dalam hubungannya dengan keluarga teman guru sebagai orang-orang terdekat dan membangun interaksi yang baik melalui tindakan sederhana

Memahami pemeliharaan Allah pada dirinya melalui kehadiran orang tua keluarga teman dan guru serta melakukan tindakan nyata sebagai wujud syukur

ACP

Memahami Allah menciptakan dirinya berada di tengah-tengah keluarga teman dan guru sebagai orang-orang terdekat yang berinteraksi dengan dirinya

Memahami pemeliharaan Allah pada dirinya melalui keadilan orang tua keluarga teman dan guru serta melakukan interaksi yang baik dengan mereka

Tujuan pembelajaran

Menjelaskan arti keluarga

Menjelaskan bahwa keluarga adalah anugerah Tuhan

Menjelaskan pentingnya saling menghormati di dalam keluarga

Menyebutkan cara Tuhan memelihara kita melalui keluarga

Menunjukkan rasa syukur atas keluarganya

Mempraktekkan perbuatan menghormati keluarga

 

 



Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat

  1. Bukti dari kasih tuhan yang besar yaitu Tuhan selalu
  2. Dalam keluarga anak-anak mendapatkan perlindungan dan
  3. Kepada saudara yang lebih tua saya menyebutnya
  4. Yusuf dan Maria tinggal di kota
  5. Yusuf dan Maria dikenal sebagai orang yang
  6. Bait Allah yang dikunjungi Yesus keluarga Yusuf terletak di kota
  7. Yesus diajak orang tuanya ke Yerusalem ketika berusia
  8. Hormatilah ayahmu dan ibumu supaya
  9. Atas keluarga yang kita miliki
  10. Menghormati orang tua akan mendatangkan

Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan jawaban yang benar
  1. Apakah sebutan kita kepada orang tua laki-laki ayah dan ibu
  2. Apakah kedudukan orang tua dalam keluarga di hadapan Tuhan
  3. Jelaskan yang dimaksud keluarga
  4. Berapa lamanya Yusuf dan Maria mencari Yesus yang tertinggal di Yerusalem
  5. Sebutkan dua alasan sehingga kita harus menghormati orang tua



Keluarga adalah tempat pertama dan utama Aku belajarKatolik 5 SD - KurMer

 

Elemen

Allah berkarya

Sub Element

Allah pencipta

CP Fase C

Memahami alat pencipta berkarya dalam kehidupan keluarga sekolah dan masyarakat

CP Tahunan

Memahami arah pencipta hadir dalam kehidupan keluarga dan sekolah

Palur konten

Bersyukur untuk keluargaku

Bersyukur untuk sekolahku

Tujuan pembelajaran

Menjelaskan alasan bersyukur untuk keluarga pemberian Allah

Mendaftarkan hal-hal yang dapat dipelajari di keluarga

Membuat karya kreatif sebagai tanda terima kasih atas keluarga pemberian Allah



Keluarga adalah tempat pertama dan utama kita mulai belajar titik keluarga yang dimaksud adalah persekutuan hidup antara ayah, Ibu, dan anak-anak yang tinggal di dalam satu rumah yang disebut keluarga inti. Jika dalam satu rumah ada anggota lain seperti kakek, nenek, paman atau pipi dan lainnya, disebut keluarga besar

Keluarga adalah tempat pertama dan utama untuk memulai belajar, karena anak dilahirkan dari pasangan ayah dan ibu, ia bertumbuh, dan berkembang di dalam keluarga titik keluarga menjadi tempat pertama baginya untuk menerima pendidikan sebelum ia masuk sekolah titik keluarga juga disebut tempat utama untuk belajar karena belum ada lembaga lain yang menggumuli perannya dalam pendidikan titik keluarga menjadi tempat lembaga yang penting bagi pendidikan anak-anak karena dari keluarga lah, orang tua mulai mendidik anak-anaknya untuk mewariskan iman yang baik. 

Keluarga menjadi lingkungan dasar menerapkan nilai-nilai kehidupan sesuai dengan ajaran Kristiani bagaimana cara kita belajar dan jadwal mendapatkan pendidikan dalam keluarga Ada berapa cara Belajar bukan hanya dimaksudkan

  1. Mendengarkan firman Tuhan, nasihat dan pengajaran orang tua. Membaca firman Tuhan Dengan memohon roh Kudus untuk membimbingnya agar bisa memahami firman Tuhan
  2. Mematuhi firman Tuhan dengan cara mentaati dan menuruti, demikian juga terhadap nasihat atau ajaran orang tua juga dipatuhi.
  3. Melalui keteladanan dari orang tua melalui aktivitas setiap hari dari hal-hal yang positif.

Belajar bukan hanya dimaksudkan untuk menambah pengetahuan tetapi juga menyangkut sikap hidup. Belajar adalah mengubah totalitas diri menjadi lebih baik titik dalam belajar, terjadi perubahan pikiran, perasaan dan perilaku atau tindakan hidup menjadi lebih baik.
Nabi Musa menyampaikan pengajaran yang harus dilakukan oleh keluarga Israel yang baru keluar dari perbudakan di Mesir ulangan 6:4-9

  • Mengasihi Tuhan Allah dengan segenap hati
  • Mengasihi Tuhan dengan segenap jiwa
  • Mengasihi Tuhan dengan segenap kekuatan
Mengasihi dengan segenap hati berarti setiap anggota keluarga harus membiasakan sikap mengutamakan atau mendahulukan Tuhan Allah dalam segala hal baik pikiran perasaan dan sikap hati harus sesuai dengan kehendak Tuhan
Mengasihi dengan segenap jiwa berarti setiap anggota keluarga mau belajar mengalahkan emosi ide mengutamakan keinginan dan harapan pada kehendak Tuhan Allah
Mengasihi dengan segenap jiwa berarti setiap anggota keluarga mau belajar mengalahkan emosi ide mengutamakan keinginan dan harapan pada kehendak Tuhan Allah
Mengasihi dengan segenap kekuatan artinya anggota keluarga belajar melaksanakan perintah Tuhan Allah dengan sungguh-sungguh dan konsisten


Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat
  1. Jika dalam keluarga Zain ayah ibu anak dan anak ada anggota keluarga lain maka keluarga ini disebut ......m
  2. Keluarga menjadi tempat pertama menerima didikan sebelum masuk ........
  3. Agar dapat memahami firman Tuhan kita harus memohon bimbingan .......
  4. Belajar tidak hanya menambah pengetahuan tapi juga membentuk ........
  5. Belajar adalah mengubah totalitas diri menjadi ...... 
  6. Penga jaran untuk bangsa Israel supaya mengasihi Tuhan dilakukan oleh nabi ......
  7. Bangsa Israel membuat pengingat pengajaran pada dahi atau ..... 
  8. Kitab amsal 1 8 berisi nasihat hai .....
  9. Dengarlah didikan. ......
  10. Dan jangan menyia-nyiakan ajaran .........




Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan jawaban yang singkat
  1. Apakah tujuan orang tua mendidik anaknya 
  2. apakah yang diwariskan orang tua kepada anaknya melalui pendidikannya nilai-nilai 
  3. apakah yang diajarkan oleh orang-orang tua kepada anak-anaknya 
  4. apakah yang akan kamu lakukan atas dirikan orang tua 
  5. apa guna firman Tuhan dalam hidupmu







Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan jawaban yang jelas

  1. Sebutkan 5 sikap orang tua yang bisa kamu teladani
  2. Jika kamu dahulu sering marah bagaimana cara kamu menekan agar tidak emosi 
  3. bagaimana ajaran Musa kepada bangsa Israel sesuai kitab ulangan 6 :4-9 
  4. berapa kali bangsa Israel harus mengajarkan kepada anak-anaknya 
  5. di mana saja bangsa Israel harus mengajarkan kepada anak-anaknya